Download Kifayatul Mustafid Karya Ulama Nusantara Syaikh Mahfudz at-Tarmasi
Satu lagi karya ulama nusantara yang mendunia dan menjadi rujukan dalam bidang hadits, adalah kitab Kifayatul Mustafidz, yang ditulis oleh ulama asal Termas, Jawa - Timur, yakni Syaikh Mahfudz at-Tarmasi.
Kitab ini mengupas tuntas sanad keilmuan Syaikh Mahfudz, mulai dari Tafsir, Hadits, Ilmu Fikih, Ilmu Gramatrika, Ushul Fikih dan lain-lain.
Menariknya, pentashhih, editor, juga dilakukan oleh ulama terkenal dari Indonesia pula, yakni Syaikh Yasin al-Fadani [Padang].
Jadi, Tentu saja kitab ini sangat penting bagi yang sedang meneliti kepribadian Syaikh Mahfudz at-Tarmasi, terutama yang ingin mengetahui jalur keilmuan beliau.
إسم الكتاب : كفاية المستفيد لما علا من الأسانيد
المؤلف : المحدث المسند الفقيه الشيخ محفوظ الترمسي
Name : Kifayatu al-Mustafid Limaa 'Alaa Min al-Asaanid
Author : Syaikh Mahfudz at-Tarmasi
File : PDF
Size : 1 MB
Publisher : Dar al-Bayair al-Islamiyah
Posting Komentar untuk "Download Kifayatul Mustafid Karya Ulama Nusantara Syaikh Mahfudz at-Tarmasi"
Anda Mendapatkan Manfaat Dari Informasi Galeri Kitab Kuning? Tulis Komentar dengan Sopan, dan Tanpa memberi Link Aktif atau Non Aktif
Jangan Pakai Bahasa Yang Negative
Mohon maaf jika balasan kami telat, dan sesegera mungkin akan kami tanggapi.
Hormat Kami
Admin Galeri Kitab Kuning