Download Terjemah Kitab Kifayatul Atqiya Makna Pesantren
Galeri Kitab Kuning | Salah satu karya di bidang tasawuf yaitu, Kifayat al-Atqiya' Wa Minhaj al-Ashfiya. Satu di antara kitab berharga hasil karya Sayid Bakri Al-Maky Ibnul `Arif billah As-Sayyid Muhammad Syata Ad-Dimyathi Al-Syafii.
Kitab ini cukup populer di kalangan santri / pondok pesantren, dan banyak digunakan sebagai bahan ajar, khususnya di Madrasah Diniyah.
Kitab Kifayatul Atqiya' memang sangat penting, sebab di dalamnya memuat nasehat dan ajaran yang tertuang di dalamnya tak lain adalah nukilan dari petuah para ulama, perkataan orang-orang saleh dan nasehat para arif billah.
Baca Juga : Download Kitab Nashaihuil Ibad - teks Arab dan Terjemahan
Menariknya, kitab yang di dalamnya kental dengan pendidikan tashawuf ini, tidak hanya membahas etika, namun juga lengkap pada tataran Syari'at, Thariqah dan Hakikat.
Bagi anda yang ingin membaca dan mempelajari kitab ini, di sini kami sediakan dalam beberapa versi yang bisa anda download secara gratis.
Kifayatul Atqiya' (Bahasa Arab)
Kifayatul Atqiya' (Makna Pesantren)
Demikian Informasi tentang Terjemah Kitab Kifayatul Atqiya Makna Pesantren, yang bisa anda download secara gratis, semoga tulisan ini bisa menambah wawasan dan manfaat.
Terjemahan kitab kifayatul atqiya
BalasHapus